Peningkatan Kualitas Hidup Melalui Program PKK di Desa Wongkai Satu

  • Mar 12, 2024
  • Wongkai Satu
  • BERITA, LINGKUNGAN, KEGIATAN, KESEHATAN, PEMBANGUNAN

Program PKK di Desa Wongkai Satu bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat. Selain senam pagi dan keja bakti, program ini juga meliputi kegiatan kebersihan lingkungan, 

Kegiatan kebersihan lingkungan meliputi gotong royong membersihkan sampah, membersihkan parit, dan sungai untuk mencegah penyakit akibat lingkungan yang kotor. 

Program ini juga bertujuan untuk menjaga tradisi dan kebudayaan lokal dengan memperkenalkan dan menjaga budaya dan tradisi lokal. Hal ini bertujuan untuk membentuk kesadaran masyarakat akan pentingnya melestarikan warisan budaya dan tradisi lokal agar tetap lestari.

Dampak positif yang dihasilkan melalui kegiatan program PKK di Desa Wongkai Satu adalah masyarakat dapat menjadi lebih sehat, mandiri, dan berkembang. 

(Tommy Polandos)